Cara Menentukan Tinggi Tower Menggunakan Aplikasi Google Earth
Langkah - langkahnya :
1. Pastikan Google Earth sudah terinstall, lalu buka google earth.
2. Klik & cari tombol seperti paku yang berwarna kuning
3. Kemudian arahkan paku yang berwarna kuning ke arah letak tower tersebut misalkan tower BLC TELKOM KPLI KLATEN
4. Kita beri nama " Tower BLC TELKOM KPLI KLATEN", lalu klik OK
5. Kemudian klik paku yang berwarna kuning kita pilih letak tower 2, misal : Tower 2 berada di Pemda Klaten
6. Beri indetitas Misal, nama"Tower 2 Pemda Klaten" lihat gambar ini
7.Kita ukur jarak dari tower 1 ke tower 2 dengan klik gambar ruler
8. Klik di tower BLC ke tower pemda lihat gambar dibawah ini
9. Pilih ukuran Kilometers, klik Save
10. Kita klik kanan pilih yang Show