Menjaga Keamanan Router MikroTik | Mikrotik.com

07.26



        Oke kali ini saya ingin berbagi sedtkit dari apa yang sudah saya dapat ya intinya berbagi ilmu walaupun sekecil kutu, Mikrotik dan ingin melanjutkan postingan yang dulu belum lengkap tentang cara mengamankan sebuah router Mikrotik. Salah satunya saya menggunakan Neighbor Discovery Protocol (MNDP) yang sudah ada di sistem mikrotik itu sendiri.

          MNDP memudahkan konfigurasi dan manajemen jaringan dengan memungkinkan setiap router MikroTik untuk mendeteksi MikroTik lainnya yang terhubung langsung lanjut apa sih sebenarnya  Neighbor Discovery Protocol (NDP).

        Neighbor Discovery Protocol (NDP) adalah protokol yang digunakan oleh node IPv6 untuk mencari node lain, menentukan alamat node lain dan mencari router dalam satu lapisan link. Fungsi NDP hampir sama dengan kombinasi fungsi Address Resolution Protocol, ICMP Router Discovery, dan ICMP Redirect pada IPv4.


Fitur MNDP  
Bekerja pada layer 2 
Bekerja pada semua non-dinamic interface 
Mendistribusikan informasi dasar 
MNDP dapat berkomunikasi dengan CDP (Cisco Discovery Protocol). 
Disarankan untuk tidak memancarkan MNDP ke interface yang mengarah ke jaringan public. 


Block MNDP Untuk menyembunyikan mikrotik anda agar tidak muncul pada Winbox MNDP scan, atau muncul pada neigbors: 
1.  Disable MNDP pada menu IP Neighbors Discovery 
2.  Block Port UDP protocol port 5678 (port untuk komunikasi MNDP) menggunakan IP Firewall Filter Rule




SEKIAN SELAMAT MENCOBA  YAA.....

Artikel Terkait

Previous
Next Post »